Apa Sih Sebenarnya 3D Max itu?
3D
|
Studio Max (kadangkala disebut 3ds
Max atau hanya MAX) adalah sebuah perangkat
lunak grafik vektor
3-dimensi dan animasi,
ditulis oleh Autodesk Media & Entertainment (dulunya dikenal sebagai
Discreet and Kinetix. Perangkat lunak ini dikembangkan dari pendahulunya 3D Studio fo DOS, tetapi
untuk platform Win32. Kinetix kemudian
bergabung dengan akuisisi terakhir Autodesk, Discreet Logic. Versi
terbaru 3Ds Max pada Juli 2005 adalah 7. 3Ds
Max Autodesk 8 diperkirakan akan tersedia pada akhir tahun. Hal ini telah
diumumkan oleh Discreet di Siggraph 2005.
3D studio max merupakan salah satu
software yang sangat populer di dunia animasi, karena mudah dipelajari dan
praktis digunakan, dan juga tidak hanya untuk membuat animasi, 3ds Max juga
dapat digunakan bagi desainer atau arsitek atau para pengembang game atau bagi
siapa saja yang ingin mevisualisasikan karya-karya mereka, dan juga 3ds Max
dapat berintegrasi dengan software-software lain seperti Photosop, Flash,
AutoCad, bahkan dengan software yang secara teknis memiliki fungsi yang sama
digunakan dengan plug-in yang digunakan untuk software lain.beberapa fungsi
serta kegunaan lainnya yaitu diantaranya :
1. Architecture
Design
2. Interior
Design
3. Landscape
Design
4. Cartoon
Design
5. Logo Design
6. Stage
Design
7. Product
Design
8. Stand
Design
9. Game Design
10.
Furniture Design
Dan masih banyak lagi keunggulan
lain yang dapat kita optimalkan melalui 3d max
Bagaimana Sejarah 3D Studio Max?
Awalnya ditulis oleh Autodesk
Media & Entertainment (dulunya dikenal sebagai Discreet and Kinetix.
Perangkat lunak ini dikembangkan dari pendahulunya 3D Studio fo DOS,
tetapi untuk platform Win32. Kinetix kemudian
bergabung dengan akuisisi terakhir Autodesk, Discreet Logic. Versi
terbaru 3Ds Max pada Juli 2005 adalah
7. 3Ds Max Autodesk 8 diperkirakan akan tersedia pada akhir tahun. Hal ini
telah diumumkan oleh Discreet di Siggraph 2005.
Bagaimana Tampilan 3D Studio Max?
Tampilan 3D Studio Max terdiri dari
beberapa bagian pokok, yaitu
ü Menu Bar
ü Tool Bar
ü Viewport
ü Command
Panel
ü Animation
Control
ü Viewport
Control
Sumber:
Tidak ada komentar:
Posting Komentar