Jumat, 26 April 2013

Jaringan Komunikasi Data



Tipe jaringan komuniasi data
1.      Switch network
Data di transfer dari sumber ke tujuan menggunakan node sharing.
2.      Circuit switched network
Arah komunikasi diwujudkan anatara dua stasiun menurut jaringan node.
3.      Packet switched network
Data dikirim dalam bentuk paket atau potongan kecil dan dikirim dalam bentuk tahapan proses pengiriman data.
4.      Broadcast network
Akan terdapat transmitter dan receiver yang berkomunikasi melalui medium yang disebarkan oleh stasiun stasiun.
5.      Packet radio network
Stasiun berada di dalam range transmisi satu sama lain yang menyiarkan langsung ke stasiun satu sama lainnya.
6.      Satellite network
Data tidak di transfer langsung dari transmitter atau receiver tetapi di relay melalui satellite.
7.      Local network
Bentuk biasa dari broadcast yaitu lan dan man.

Istilah dalam jaringan data
1.      Stasiun
Kumpulan device yang akan berkomunikasi. Tiap stasiun menghubungkan pada setiap node.
2.      Entity
Sesuatu yang dapat mengirim dan menerima data.
3.      Protocol
4.      Aturan yang dapat dibentuk pada proses pertukaran data antara dua entity. Protocol dapat dipakai sebagai media komunikasi untuk beberapa entity yang berbeda.

Elemen kunci pertukaran data
1.      Syntax
Format data dan level signal.
2.      Semantics
Control informasi untuk koordinasi mengatasi error.
3.      Timing
Kecepatan pencocokan dan pengalihan data.

Sumber:
Arsip pribadi (catatan jaringan komputer)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar